Pemdes Unggahan Bagikan Beras 10 Kg Dari Kemensos
06 Agustus 2021 14:23:52 WITA
Bertempat di Aula Kantor Perbekel Desa Unggahan, Jumat 06 Agustus 2021. Perbekel Unggahan, BPD Desa Unggahan, Perangkat Desa bersama pendamping PKH Kecamatan Seririt Membagikan sembako berupa beras 10 kg kepada 319 KPM. Jumlah ini diambil dari 99 KPM Penerima PKH dan 220 KPM Penerima BST. Proses pembagian beras yang bersumber dari Kemensos ini berjalan dengan lancar dan tetap memberlakukan protap protokol kesehatan covid-19. Dalam kesempatan ini Perbekel Desa Unggahan I Ketut Nasa menyerahakan secara simbolis dan memberikan arahan kepada semua KPM yang hadir untuk tetap menjaga Prokes Covid-19 di lingkungan masyarakat untuk memutus rantai penyebaran Covid -19.
Komentar atas Pemdes Unggahan Bagikan Beras 10 Kg Dari Kemensos
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PUJA WALI PURA PUSEH DESA ADAT UNGGAHAN
- KEGIATAN JUMAT BERSIH DESA UNGGAHAN
- PELANTIKAN KPPS DESA UNGGAHAN 2024
- KEGIATAN PASRAMAN OLEH MAHASISWA KKN DARI STAH MPU KUTURAN
- PEMBAGIAN BERAN BANTUAN PANGAN TAHUN BULAN OKTOBER 2024
- PENETAPAN RANCANGAN PERATURAN DESA TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN 2024
- SOSIALISASI DAN PENDATAAN MENGENAI RABIES PADA HEWAN ANJING DI SETIAP RUMAH WARGA DI BANJAR DINAS LE
KOLOM KOMENTAR
Home Blog Cara Memasang Widget Komentar Terbaru di Blogger